UPT SDN 12 API - API BAYANG


STRUKTUR ORGANISASI

Struktur Organisasi SDN 12 Api-Api pada dasarnya sebagai tempat atau wadah di mana kami bekerja sama secara rasional dan sistematis, terencana, terorganisasi, terpimpin dan terkendali, memanfaatkan sumber daya (uang, materil, mesin, metode, lingkungan), sarana dan prasarana, data, dan lain-lain, sumber daya tersebut kami gunakan secara efisien dan efektif untuk mencapai tujuan organisasi, struktur organisasi juga merupakan rangkaian proses kegiatan yang harus kami lakukan untuk meningkatkan kegunaan segala sumber dan faktor yang menentukan bagi berhasilnya proses manajemen kami terutama dengan memperhatikan fungsi dan dinamika atau birokrasi dalam rangka mencapai tujuan yang sudah ditetapkan. (MEMBENTUK GENERASI YANG CERDAS DALAM BERFIKIR DAN TERPUJI DALAM BERPERILAKU).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

BERPRASANGKA BAIK SEHINGGA HATI TIDAK MENJADI SEMPIT.